Senin, 25 November 2013

Profil Teknik Permesinan
SMK NEGERI 3 TANJUNGPINANG
Program Keahlian Teknik Mesin
Nama Kompetensi Keahlian:Teknik Permesinan
Pendahuluan
     1.Tujuan Pendidikan Menengah Kejuruan
 Tujuan pendidikan menengah kejuruan adalah meningkatkan kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan untuk hidup mandiri dan mnegikuti pendidikan lebih lanjut sesuai dengan kejuruannya
     2.Visi dan Misi SMK NEGERI 3 Tanjungpinang
                          Visi :
“ Terciptanya teknisi menengah professional berstandar nasional sesuai dengan kebutuhan Dunia Usaha dan Dunia Industri yang terlatih dan berakhlak mulia 
 Misi :
“ Menciptakan teknisi menengah Profesional dengan langkah sebagai berikut :
1.  Meningkatkan kemampuan guru dan tenaga kependidikan dalam program diklat SMK. 
2.  Meningkatkan saran dan prasarana sesuai dengan kebutuhan DU/DI. 
3.  Meningkatkan manajamen penyelenggaran Diklat dengan system manajemen mutu. 
4.  Melaksanakan Diklat dengan berbasis kompetensi dan berstandar nasional. 
5.  Meningkatkan Etos kerja seluruh penyelenggara Diklat. 
6.  Mengoptimalkan dukungan Pemerintah pusat, Pemerintah daerah, orang tua dan pengusaha dalam penyelenggaraan pendidikan.






Kepala Kompetensi Keahlian: 

                                                                 Hajriman,S.Pd




Staf Pengajar Produktif :                                         






Tujuan Umum Teknik Permesian:
1.      Menghasilakan lulusan yang beriman bertaqwa kepada tuhan yang maha esa,beraklak mulia,serta sehat jasmani dan rohani,dan menjadi warga Negara yang demokratis.
2.      Menyiapkan tenaga pelaksana di bidang Teknik Permesinan yang memili pengetahuan,keterampilan,nilai,dan sikap sebagai manusia yang bertanggung jawab dan mencintai profesi pekerjaannya  .
        
   Tujuan Khusus Teknik Permesinan: 
   Program Keahlian Teknik Mesin Kompetensi Teknik Permesinan sebagai bagian dari pendidikan menengah
,  bertujuan menyiapkan siswa / tamatan: 
       1.  Memasuki lapangan kerja serta dapat mengembangkan sikap professional dalam lingkup keahlian Teknik    Mesin,khusunya Teknik Permesinan. 
       2.  Mampu memilih karir,mampu berkompetisi dan mampu mengembangkan diri dalam lingkup keahlian teknik mesin,khususnya Teknik Pemesinan. 
       3. Menjadi tenaga kerja tingkat menengah untuk mengisi kebutuhan dunia usaha dan industri pada saat ini maupun masa yang akan datang dalam lingkup keahlian Teknik Mesin,khususnya Teknik Permesinan. 
       4. Menjadi warga Negara yang pruduktif ,adaptif ,selektif dan kreatif.
   MATERI PRODUKTIF YANG DIPELAJARI:
1.      DASAR KOMPETENSI KEJURUAN
a.      Menjelaskan Dasar Kekuatan Bahan Dan Komponen Mesin
b.      Menjelaskan prinsip dasar kelistrikan dan konversi energy
c.       Menjelaskan Proses dasar perlakuab logam
d.      Menjelaskan proses dasar teknik mesin
e.      Menerapkan Keselamatan dan Kesehatan kerja (k3)
2.      KOMPETENSI KEJURUAN TEKNIK
a.      Melaksanakan penangan material secara manual
b.      Menggunakan peralatan pembandingan atau alat ukur dasar
c.       Mengukur dengan alat ukur mekanik presisi
d.      Menggunakan perkakas tangan
e.      Menggunakan perkakas bertenaga/operasi di genggam
f.        Menginterpretasikan sketsa
g.      Membaca gambar teknik
h.      Menggunakan mesin untuk operasi dasar
i.        Melakukan pekerjaan dengan mesin bubut
j.        Melakukan pekerjaan dengan mesin frais
k.       Melakukan pekerjaan dengan mesin gerinda
l.        Menggunakan mesin bubut (kompleks)
m.    Memfrais (kompleks)
n.      Menggerinda pahat dan alat potong
o.      Mengeset mesin dan program mesin BC/CNC (dasar)
p.      Memprogram mesin NC/CNC (dasar)
q.      Mengoperasikan mesin NC/CNC (dasar)

Fasilitas yang ada :
    Ruang Teori  :







Macam macam mesin di bengkel



Kontak :



Jabatan Dan Lingkup Pekerjaan :

Ruang lingkup pekerjaan bagi lulusan program keahlian Teknik Pemesinan adalah jenis pekerjaan
dan atau profesi yang relavan padan jenjang SMK antara lain adalah :
·              Tukang Las
·              Teknisi Mesin Bubut, Frais, Dan Gerinda
·              Operator Mesin Bubut, Frais, Dan Gerinda
·              Wirausahawan Dalam Bidang Pemesinan
Kompotensi Tamatan :
Kemampuan umum : Tamatan Program Studi Teknik Pemesinan,khususnya Teknik Pemesinan
menampilkan diri sebagai manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, 
berbudi pekerti luhur , sehat jasmani dan rohani , berkepribadian yang mantap dan mandiri serta 
mempunyai rasa tanggung jawab ke masyarakat dan kebangsaan.
Kemampuan produktif :Kompetensi Produktif yang dimiliki tamatan program keahlian Teknik 
Pemesinan adalah :
·              Ahli di bidang pengelasan Logam
·              Ahli di bidang pengoperasian mesin bubut
·              Ahli di bidang pengoperasian mesin frais
·              Ahli di bidang pengoperasian mesin gerindra
Keadaan Siswa :

Dari diagram diatas, diperoleh data sebagai berikut :
1. Teknik Permesinan 2 kelas 1
·              Laki-laki sebanyak 35 siswa
·              perempuan tidak ada
2. Teknik Pemesinan 2 kelas 2
·              Laki-laki sebanyak 30 siswa
·              Perempuan tidak ada
3. Teknik Pemesinan 2 kelas 3
·              Laki-laki sebanyak 27 siswa
·              Perempuan tidak ada
Mata Pelajaran :

Gambar Peralatan Bengkel :










gambar Kegiatan Di Bengkel : 






kelompok7 :wawan prayoga
                        :chiptono styo budi
             :yanda bayu

Jumat, 22 November 2013

 PENGERTIAN SAMPAH
Limbah padat merupakan salah satu limbah yang paling banyak di alam. Limbah padat sering disebut juga sampah,atau sisa-sisa  dari hasil kegiatan manusia atau aktivitas kehidupan sehari-hari.


TPS di Tanjunguma Akan Dipindahkan Sejauh 50 Meter ke Dalam                                                                                           
PENGELOMPOKAN SAMPAH
*SAMPAH ORGANK
Yaitu sampah yang dapat terurai oleh mikroorganisme atau disebut juga dengan sampah basah.
contohnya: sampah dapur,pasar,warung makanan.  

                                              
*SAMPAH ANORGANIK
Yaitu sampah yang tidak dapat terurai oleh mikroorganisme.contohnya: kaleng ,karet dan botol-botol plastik. 

*SAMPAH BERBAHAYA
Merupakan bahan buangan yang mengandung bahan beracun,dan dapt mencemari lingkungan sehingga sangat membahayakan bagi kehidupan dan kesehatan makhluk hidup.


*DAMPAK SAMPAH
-Menurunkan keindahan lingkungan
-Pencemaran udara oleh gas-gas yang di timbulkan oleh sampah seperti gas metana dan COx dari pembakaran sampah
-Pencemaran air
-Terganggunnya keselamatan dan kenyamanan masyarakat.

*PENGELOLAAN SAMPAH
-Penimbunan
 metode penimbunan ada dua yaitu. metode terbuka(open dumping) dan metode sanitary landfill.

-Insinerasi
 merupakan penangan sampah dengan cara membakar sampah pada temperatur di atas 800 derajat celcius, menggunakan alat insenerator.

 tahapan insenerasi
a. membuat air dalam sampah menjadi uap air.
b. pembakaran tidak sempurna (pirolisis), dimana temperatur belum terlalu tinggi, dan
c. pembakaran sempurna.......